Resep Heci Ayam

Resep Heci Ayam - Hallo sahabat Masakan Rumahan Harian, Pada Artikel yang kamu baca kali ini bersama judul Resep Heci Ayam, kita udah mempersiapkan artikel ini bersama baik untuk anda baca dan ambil Info didalamnya. mudah-mudahan mengisi tulisan Artikel camilan, yang kita tulis ini mampu anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Title: Resep Heci Ayam
link : Resep Heci Ayam

Baca juga


Resep Heci Ayam

Heci ayam merupakan salah satu camilan yang konsep dan penampilannya hampir mirip dengan ote-ote sayur, namun memiliki rasa yang berbeda. Perbedaan ini terletak pada isian yang terdiri dari ayam kecap dengan campuran daun bawang yang melimpah sehingga menjadikan heci ayam ini sangat nikmat. Berikut kami sajikan resep membuat heci ayam
Bahan-bahan :
* minyak goreng secukupnya
Bahan kulit :
* 250 gr tepung terigu protein tinggi

* 400 ml air
* 1 sdt garam
* 1/2 sdt gula pasir
* 1 sdt bubuk kaldu
* 1 butir telur ayam, kocok lepas
* 1 siung bawang putih parut
Bahan isian :
* 250 gr daging ayam, cincang halus
* 5 batang daun bawang, rajang
* 1 sdt minyak wijen
* 3 sdm kecap manis
* 1 sdt kecap asin
* 3 siung bawang putih, rajang halus
* 2 butir bawang merah, rajang halus
* 1 sdt garam
* 1/2 sdt gula pasir
* 1/2 sdt merica bubuk
Pelengkap :
* cabe rawit secukupnya
Cara membuat heci ayam :
* Kulit : Campurkan semua bahan kulit lalu aduk hingga larut dan tercampur rata
* Isian : Panaskan 3 sdm minyak, tumis bawang putih dan bawang merah hingga harum, kemudian tambahkan daging ayam cincang, tumis hingga ayam berubah warna, tambahkan daun bawang, kecap manis, kecap asin, garam, gula pasir dan merica bubuk, masak hingga ayam matang. Sesaat sebelum api dimatikan, masukkan minyak wijen, aduk sebentar lalu matikan api.
* Panaskan minyak dengan api besar dan volume banyak, ambil dan celupkan sendok sayur ke dalam minyak panas, kemudian angkat sendok sayur dan tuangkan sekitar 1 sdm adonan kulit ke dalam sendok sayur, ratakan, kemudian beri adonan isian ayam lalu tutup kembali dengan adonan kulit lalu celupkan kembali ke dalam minyak panas hingga adonan terlepas dengan sendirinya. Goreng adonan hingga matang sambil sesekali dibolak balik. Ulangi cara ini hingga semua adonan habis.
* Heci ayam telah siap disajikan bersama dengan cabe rawit


Demikianlah Artikel Resep Heci Ayam

Sekianlah artikel Resep Heci Ayam kali ini, mudah-mudahan dapat memberi faedah untuk anda semua. baiklah, hingga jumpa di postingan artikel lainnya .

Anda sedang membaca artikel Resep Heci Ayam pada website https://masakanrumahanharian.blogspot.com/2015/04/resep-heci-ayam.html