Resep Kue Keciput

Resep Kue Keciput - Hallo sahabat Masakan Rumahan Harian, Pada Artikel yang kamu baca kali ini bersama judul Resep Kue Keciput, kita udah mempersiapkan artikel ini bersama baik untuk anda baca dan ambil Info didalamnya. mudah-mudahan mengisi tulisan Artikel camilan, yang kita tulis ini mampu anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Title: Resep Kue Keciput
link : Resep Kue Keciput

Baca juga


Resep Kue Keciput

Mendekati lebaran kali ini, resep yang akan kami share selanjutnya masih tentang aneka kue. Kue keciput menjadi salah satu kue yang banyak disajikan di rumah-rumah. Berikut cara pembuatannya.
Bahan-bahan :
* 400 gr tepung ketan
* 1 sdt soda kue
* 1 sdt baking powder
* 2 butir telur
* 250 ml santan kental
* 1,5 sdt garam
* 4 sdm gula pasir
* 200 gr biji wijen
* minyak goreng secukupnya
Cara membuat kue keciput :
* Pertama-tama ayak tepung ketan bersama dengan soda kue dan baking powder. 
* Kocok kuning telur bersama dengan gula pasir hingga gula larut, kemudian masukkan tepung ketan yang telah diayak tadi, aduk rata lalu masukkan santan kental dan garam. Aduk-aduk hingga membentuk adonan.
* Bentuk adonan bulatan kecil-kecil. Celupkan bulatan adonan ke dalam air matang lalu gulingkan ke dalam biji wijen.
* Panaskan minyak dengan api sedang, kemudian goreng adonan hingga berwarna kekuningan, setelah itu lalu besarkan api dan goreng hingga mengapung. Setelah mengapung lalu kecilkan api dan goreng sebentar hingga matang. Angkat dan tiriskan. Setelah dingin lalu masukkan ke dalam toples agar tetap renyah tahan lama.
* Kue keciput telah siap untuk disajikan


Demikianlah Artikel Resep Kue Keciput

Sekianlah artikel Resep Kue Keciput kali ini, mudah-mudahan dapat memberi faedah untuk anda semua. baiklah, hingga jumpa di postingan artikel lainnya .

Anda sedang membaca artikel Resep Kue Keciput pada website https://masakanrumahanharian.blogspot.com/2015/07/resep-kue-keciput.html